PPID Kota Semarang

Festival Obang Abing

Festival Obang Abing24Sept00:0123:5900:01 - 23:59(GMT+00:00) Desa Wisata Kandri Semarang

Detail Event

PPID Kota Semarang bukan penyelenggara event. Informasi lebih lanjut, hubungi penyelenggara.

FESTIVAL OBANG ABING

24 SEPTEMBER 2025

Orang-orangan sawah bukan sekadar replika petani atau tradisi agraris, melainkan simbol mendalam tentang komunikasi, kehidupan, dan harmoni manusia dengan alam. Tradisi ini merepresentasikan eksistensi manusia dalam menjaga dan mengelola bumi beserta isinya, menjadikannya warisan budaya yang sarat makna dan nilai kehidupan.

Info lebih lanjut :

+62 858 – 6687 – 4202

@desawisatakandri

more

Waktu

24 September 2025 00:01 - 23:59(GMT+00:00)

Go to Top